Postingan

Menampilkan postingan dari Mei 31, 2010

rindu kamu..

aku merindukan mu setiap waktu semakin merindu mu aku memang tak mencari mu tak juga memberitahu mu rindu,, aku hanya kembali ke istana itu mengenang setiap sudut melihat setiap jejak membayangkan bahwa kamu dan aku pernah di sana pernah,, kita saling menunggu cemas kita saling tergelak kita saling menatap kita saling menggenggam aku merindukan mu semakin merindu mu.. rindu,, baru saja ku turuni salah satu tangga istana ini ku hirup dalam,, udara istana ini ku nikmati ruang istana ini ku bayangkan hadir mu di sini di sana kamu pernah menatap ku di sana ku pernah menunggu mu di tangga itu kamu pernah tersenyum aku merindukan mu selalu merindu mu ku sentuh hati yang telah jatuh pada istana ini ku harap kamu juga merasakan ini ini adalah istana kita dimana emosi dan ekspresi gambaran asa dan cita kita meskipun kini sekedar ilusi yakini saja rasa itu benar mengisi aku merindukan mu.. semakin merindu mu.. dan kini,, rindu ku terobati.. trima kasih istana,, tetaplah begini,, agar ...